List Portofolio

LAZnas PHR Raih Penghargaan Terbaik I Indonesia’s SDGs Action Awards 2023

LAZnas PHR raih penghargaan Terbaik I Indonesia’s SDGs Action Awards 2023 tingkat nasional kategori Filantropi. Ajang yang diselenggarakan oleh Kementrian PPN/Bappenas RI ini merupakan ajang apresiasi pemerintah kepada seluruh pemangku kepentingan yang telah mendukung pelaksanaan Tujuan Pembangunan Berkelanjutan (SDGs).

LAZnas PHR meraih 2 penghargaan terbaik nasional

LAZnas PHR Meraih 2 Penghargaan

LAZnas PHR meraih 2 penghargaan yaitu pada ketegori OPZ Skala Provinsi dengan Program Dakwah Terbaik dan Program Sosial Kemanusiaan Terbaik pada kegiatan penganugerahan Zakat Awards yang menjadi bagian dari kegiatan Indonesian Giving Fest digelar oleh Forum Zakat di Stadium Tenis Indoor Senayan, Jakarta.

Hasil Audit Laporan Keuangan Tahun 2021

LAZnas PHR Raih WTP

Alhamdulillah, LAZnas PHR Raih WTP (Wajar Tanpa Pengecualian) pada Laporan Keuangan Tahun 2021. Dimana sebelumnya telah melaksanakan proses Audit Keuangan. Lembaga Amil Zakat LAZnas PHR merupakan lembaga zakat terbaik dan terpercaya di Provinsi Riau dibawah naungan Yayasan Karyawan Muslim Rokan Indonesia.