LAZ Energi Kebaikan Latih Psikoedukasi dan Keterampilan Untuk Anak Yatim di Panti Asuhan Madani
LAZ Energi Kebaikan berbagi kebahagiaan melalui latih psikoedukasi dan keterampilan membuat bucket makanan ringan di Panti Asuhan Madani Pekanbaru. Kegiatan ini berlokasi di Jl. Puskesmas Ujung, Rumbai, Kota Pekanbaru pada Sabtu 2/11/2024. Kegiatan ini dihadiri oleh 20 anak asuh yang bermukim di Panti Asuhan Madani Pekanbaru. Aktivitas dimulai dengan latih psikoedukasi yaitu melatih kepercayaan diri …