Apakah kamu sudah merasakan manfaat air bersih? atau kamu merasa biasa aja dengan air bersih yang kamu dapat?
Yuk ketahui manfaat air bersih bagi hidup agar semakin meningkatnya rasa syukur bahwa air tak pernah lepas dari hidup kita, serta menunjukkan batapa sayangnya Allah SWT kepada kita semua.
Air bersih selalu diharapkan dalam tiap unsur kehidupan manusia, menjadi tanda begitu bermaknanya air, terutama air bersih.
Berikut beberapa manfaat yang kita sadari melalui air bersih.
1. Untuk kesehatan dan kebugaran. Air bersih sangat penting bagi kesehatan.
Jika lelah air bersih mengembalikan kesegaran. Baik diminum atau digunakan ketika mandi yang membuat kamu bersemangat lagi melanjutkan aktivitas.
Maka air bersih perlu untuk membersihkan badan dari kotoran.
Sayangnya masih sangat banyak orang, terutama di daerah jauh dari kota.
Berpikir bahwa mandi menggunakan air sungai saja sudah cukup untuk membersihkan badan karena keterbatasan yang ada bahkan menanti kehadiran air hujan dan berusaha menjadi air genangan.
Namun, kita tidak tahu apakah air tersebut cukup bersih atau tidak untuk dipakai.
Semua aktivitas hebatmu diawali dengan air bersih nih sahabat kebaikan
2. Untuk badanmu.
Ini menjadi penting, jika tidak kita rentan terkena sakit yang berawal dari lemas dan lesu.
Air masuk ke dalam tubuh melalui air minum yang kita konsumsi.
Dalam kesehatan kita diharuskan minum air bersih (mineral) dalam sehari minimal 1,5 sampai 2 liter dan dengan pH 7.
Banyak sekali orang jatuh sakit karena kekurangan cairan tubuh yang berasal dari air minum dan makanan.
Sayangi badan, agar mampu menjalankan semua aktivitas padatmu.
3. Untuk aktivitasmu.
Aktivitas apa saja selain butuh untuk kesehatan dan badan? Ya banyak sekali aktivitasmu membersamai air bersih.
Mulai dari membersihkan makanan, buah-buahan, sayur-sayuran, mencuci pakaian, membersihkan barang-barang dari perabotan hingga alat lainnya.
Maka aktivitasmu tak pernah lepas dari anugerah alam yang Allah SWT berikan.
4. Untuk ekosistem lingkungan sekitar.
Yang mengalir disekitar kita, untuk hewan dan tumbuhan.
Bahkan untuk segala aspek berjalannya sumber daya alam.
Seperti irigasi pertanian, perkebunan, perikanan dan aspek kegiatan lainnya dalam dunia pendidikan hingga pekerjaan.
Air bersih menjadi program unggulan LAZnas PHR yaitu Clean Water Project yang terus meneruskan langkar menebar air bersih hingga kini.
Sahabat Kebaikan, yuk berikan santunan melalui www.energikebaikan.com dan konfirmasi pembayaran melalui WhatsApp yaitu 0821 7461 7394 Atau klik tautan berikut: http://wa.me/682174617394
Jangan lupa kunjungi program kebaikan di www.energikebaikan.com dan www.laznasphr.id
Official Contact Center
0821 7461 7394 (LAZnas PHR South Area)
0822 6816 9994 (LAZnas PHR North Area)