Lansia Sejahtera Edisi Desember 2024
Lansia Sejahtera terus menjadi langkah wajib LAZ Energi Kebaikan setiap bulannya. Alhamdulillah, penyaluran sembako untuk para lansia edisi Desember 2024 kembali dilaksanakan. Kegiatan ini dilaksanakan dari 6-7 Desember 2024 di beberapa wilayah Provinsi Riau yaitu Minas Kabupaten Siak, Tapung Kabupaten Kampar, dan Kota Pekanbaru dengan total 32 paket. Hal ini dilakukan dalam rangka membantu kebutuhan …