Berbagi Ilmu di Panti Asuhan Darul Ilmi Pekanbaru
Berbagi ilmu di Panti Asuhan adalah langkah keren untuk menebar kebaikan dan penuh manfaat. Aksi ini dilakukan oleh LAZ Energi Kebaikan di Panti Asuhan Darul Ilmi Pekanbaru, Jl. Rawasari I No.81, Tengkerang Tengah, Kec. Marpoyan Damai, Kota Pekanbaru, Riau. Kegiatan yang dilaksanakan dari pagi yaitu 08.00 WIB memberi semangat baru bagi anak asuh mengawali hari. …
Berbagi Ilmu di Panti Asuhan Darul Ilmi Pekanbaru Read More »